Camy Sputnik Super Automatic 25 Jewels Gold Coin
Camy merupakan salah satu brand jam Swiss Ternama, Ownernya STROUN FRERES S.A. pertama merintis pada tahun 1913 yg nantinya menjadi Perusahaan Jam dengan nama The Camy Watches SA.
Konon Raymond Weil pernah
bekerja di perusahaan Camy Watch S.A dan akhirnya mengambil alih
perusahaan pada masa krisis global industri pada tahun 70-an dan
membuat brand sendiri.
Jam
ini merupakan memorial peluncuran SPUTNIK, Satelit buatan manusia
pertama pada tanggal 4 Oktober 1957 oleh UNI Soviet/ USSR ( Sekarang
Rusia ) pada Puncak Perang Dingin. Peluncuran Sputnik ini merupakan
Tamparan Keras bagi Amerika. Seolah mecari "Muka" yang hilang akhirnya
Amerika pada tahun 1969 mendaratkan Manusia pertama di bulan "First Man
on The Moon" dengan Appolo 11.
Selain
latar belakang jam yang menarik, Jam Camy ini menggunakan mesin
Automatic High quality Cal 692 Felsa, Disingkat dengan inisial saja "F".
Caliber ini menggunakan sistem Bidynator "bidirectional rotor
winding", Mesin populer di zamannya yang digunakan juga oleh beberapa
merk ternama salah satunya Breitling, Ernest Borel dan Bucherer dll.
Kondisi Fisik Jam sangat Baik, Dial Mulus
Case lapisan Micron masih Tebal.
Diameter 36mm tidak termasuk Crown
Tidak Ketinggalan Back Case Solid Gold Coin Menambah Cita Rasa Tinggi
Minus
atau kekurangan Jam ini terdapat di Crown "Signed" yg telah pudar
lapisan Emas Micron nya. Namun Sama sekali tidak mengurangi Kecantikan
Jam yg Berusia sekitar 50 thn-an ini.
Harga 2.350.000
Berminat bisa Call or SMS 087875541558 (Fast Response)